- Warna burung merpati sama seperti salib dan lingkaran cahaya adalah putih. Hal tersebut melambangkan misi yang ikhlas dan suci. Merpati yang berada dalam aureol yang memancarkan sinar terang berpancar tujuh melambangkan Roh Yang Maha Kudus.
Home » Archive for September 2016
LOGO UPN Yogyakarta dan Arti Lambang Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta
4:13:00 PM
Add Comment
Arti Lambang UPN Yogyakarta,
Logo PT,
Logo UPN Yogyakarta,
UPN Veteran Yogyakarta
Surat Keputusan Rektor Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta No: 481/UN62/II/2016, tentang LOGO Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” menetapkan:
Lambang Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta dengan bentuk dan makna sebagai berikut:
- Berbentuk persegi lima cembung dengan warna dasar kuning dengan kode warna 255-255-0.
Mengandung makna: Senantiasa dapat mengikuti perkembangan tuntutan zaman dalam kiprahnya di dunia pendidikan sekaligus sebagai pengawal, pendukung dan pengikut seluruh makna yang terkandung di dalam logo UPN “Veteran” Yogyakarta.
Related Posts:
Subscribe to:
Posts (Atom)